Site icon Blog SIG dan Geografi

Kombinasi Saluran Untuk Landsat 8

Landsat 8 telah online selama beberapa waktu, dimana band dari seri landsat sebelumya masih ada, trdapat juga beberapa saluran/band baru, seperti saluran biru penetrasi pesisir/deteksi aerosol dan saluran awan cirrus untuk masking awan dan aplikasi lainnya. ini adalah kombinasi band/saluran umum untuk Landsat 8 yang ditampilkan sebagai kombinasi RGB :

Warna Alami 4 3 2
False Color (Urban) 7 6 4
Color Infrared (Vegetasi) 5 4 3
Pertanian 6 5 2
Penetrasi Atmosfer 7 6 5
Vegetasi Sehat 5 6 2
Daratan/Perairan 5 6 4
Alami dengan penghapusan atmosfer 7 5 3
Inframerah Dekat 7 5 4
Analisis Vegetasi 6 5 4

Berikut adalah saluran baru dari Landsat 8 yang dideretkan dengan Landsat 7 :

 

Landsat 7

Landsat 8

Nama Saluran/Band Bandwidth (µm) Resolusi (m) Nama Saluran/Band Bandwidth (µm) Resolusi (m)
Band 1 Coastal

0.43 – 0.45

30

Band 1 Biru

0.45 – 0.52

30

Band 2 Biru

0.45 – 0.51

30

Band 2 Hijau

0.52 – 0.60

30

Band 3 Hijau

0.53 – 0.59

30

Band 3 Merah

0.63 – 0.69

30

Band 4 Merah

0.64 – 0.67

30

Band 4 NIR

0.77 – 0.90

30

Band 5 NIR

0.85 – 0.88

30

Band 5 SWIR 1

1.55 – 1.75

30

Band 6 SWIR 1

1.57 – 1.65

30

Band 7 SWIR 2

2.09 – 2.35

30

Band 7 SWIR 2

2.11 – 2.29

30

Band 8 Pan

0.52 – 0.90

15

Band 8 Pan

0.50 – 0.68

15

Band 9 Cirrus

1.36 – 1.38

30

Band 6 TIR

10.40 – 12.50

30/60

Band 10 TIRS 1

10.6 – 11.19

100

Band 11 TIRS 2

11.5 – 12.51

100

Umumnya salurannya relatif sama, cuma perbedaan pada rentang spektralnya. Saluran termal dari Landsat 7 sekarang dipisahkan menjadi dua saluran di Landsat 8. Sebelumnya ada satu saluran termal di resolusi 60 m dan resample 30 m sekarang resolusi spektral meningkat dengan diiringi dengan resolusi spasial yang sedikit menurun.

Sumber : Blog ESRI

Exit mobile version
Skip to toolbar